Sunday, October 8, 2023

Rapid Prototyping Menggunakan Printer 3D FDM

PIND memberikan pelatihan Rapid Prototyping menggunakan Printer 3D di SMKN 2 Bandar Lampung. Materi pelatihan menitikberatkan pada pembuatan ptototyping. Seperti bila memiliki ide mengenai produk baru namun membutuhkan percobaan terlebih dahulu dalam beberapa versi, maka rapid prototyping dapat menjadi solusinya. Rapid prototyping dapat membantu Anda dalam mengembangkan produk dengan meminimalisir risiko kegagalan produksi.

Teknik 3D Printing menggunakan proses manufaktur adititif yaitu dengan menambahkan material secara bertahap, lapis demi lapis, untuk membentuk objek yang diinginkan.

Kelebihan

− fleksibilitas dan kompleksibilitas produk lebih baik

− Lebih cepat untuk membuat prototipe utuh

− Biaya yang relatif rendah.

− Lebih mudah digunakan/dioperasikan.

Kekurangan

− keterbatasan terkait dengan ukuran, kekuatan, dan ketahanan material yang digunakan,

− Finishing permukaan yang kurang halus

− Ketahanan yang kurang pada aksis Z karena proses layering










Share:

0 comments:

Post a Comment

Hubungi Kami

Hubungi kami di +62 813-7973-7354
Atau isi fromulir berikut:

Name

Email *

Message *

Blog Archive